Macam-Macam Formasi Bola Voli
Secara umum formasi permainan bola voly di bagi menjadi 2 (dua) :
Formasi penyerangan adalah susunan pemain yang telah ditentukan untuk melakukan serangan. Serangan berfungsi untuk mematikan pertahanan lawan untuk memperoleh kemenangan.
Baca Juga" Permainan Bola Voli - Pengertian Bola Voli, Sejarah Bola Voli, Teknik Dasar Bola Voli
Formasi pertahanan adalah susunan pemain yang telah ditentukan untuk semaksimal mungkin dapat bertahan dari serangan lawan dan berharap dapat melakukan serangan balik ke lapangan lawan. Pada pertemuan kegiatan belajar kali ini akan disampaikan tentang formasi pola 4 smasher dan 2 set-upper, 4 smasher,1 set-upper dan 1 libero,sertaa 5 smasher dan1 set-upper dalam permainan bola voly.
1. Sistem 4 Sm - 2 Su ( 4 smasher - 2 Set - upper )
2. Sistem 4 Sm - 1 Su - 1 U ( 4 smasher - 1 set - upper - 1 universaler )
3. Sistem 5 Sm - 1 Su ( 5 smasher - 1 set - upper )
Baca Juga" Variasi Permainan Bola Voli Dengan permainan Yang Dimodifikasi
Aktivitas Pembelajaran Menganalisis Taktik dan Strategi Permainan Bola Voli
Menganalisis taktik dan srategi permainan bola voli dapat dilakukan dengan aktivitas belajar kelompok.
Berikut contoh aktivitas belajar untuk ketrampilan gerak .
- Formasi strategi penyerangan ( attack strategy )
- Strategi pertahanan ( defence strategi )
Formasi penyerangan adalah susunan pemain yang telah ditentukan untuk melakukan serangan. Serangan berfungsi untuk mematikan pertahanan lawan untuk memperoleh kemenangan.
Baca Juga" Permainan Bola Voli - Pengertian Bola Voli, Sejarah Bola Voli, Teknik Dasar Bola Voli
Formasi pertahanan adalah susunan pemain yang telah ditentukan untuk semaksimal mungkin dapat bertahan dari serangan lawan dan berharap dapat melakukan serangan balik ke lapangan lawan. Pada pertemuan kegiatan belajar kali ini akan disampaikan tentang formasi pola 4 smasher dan 2 set-upper, 4 smasher,1 set-upper dan 1 libero,sertaa 5 smasher dan1 set-upper dalam permainan bola voly.
1. Sistem 4 Sm - 2 Su ( 4 smasher - 2 Set - upper )
2. Sistem 4 Sm - 1 Su - 1 U ( 4 smasher - 1 set - upper - 1 universaler )
3. Sistem 5 Sm - 1 Su ( 5 smasher - 1 set - upper )
Baca Juga" Variasi Permainan Bola Voli Dengan permainan Yang Dimodifikasi
Aktivitas Pembelajaran Menganalisis Taktik dan Strategi Permainan Bola Voli
Menganalisis taktik dan srategi permainan bola voli dapat dilakukan dengan aktivitas belajar kelompok.
Berikut contoh aktivitas belajar untuk ketrampilan gerak .
- Tugaskan peserta didik untuk membuat kelompok masing – masing 7 orang, kemudian tugaskan pula untuk menentukan 4 orang sebagai penyerang, 3 orang sebagai bertahan.
- Setelah kelompok terbentuk, kemudian peserta didik ditugaskan untuk menyiapkan area/lapangan ukuran 14 x 5 meter dengan pembatas net
- Peserta didik ditugaskan untuk melakukan permainan bola voli 4 lawan 3 dengan aturan bahwa penyerang harus berusaha mendapatkan nilai dan menyerang ke daerah lawan, sedangkan pemain bertahan harus berusaha mengembalikan bola ke daerah lawan dan tidak jatuh di daerah sendiri.
- Tentukan waktu permainan atau juga permainan dibatasi dengan keunggulan angka tertentu pada suatu tim.
- Pertanyakan pada peserta didik : Bagaimana cara menyerang yang efektif ? Bagaimana cara mengembalikan bola untuk menyerang ? Apakah penyerangan memerlukan kerjasama dan komunikasi.
- Tekankan peserta didik untuk melakukan permainan itu dengan sungguh – sungguh dan merupakan nilai sportivitas,kerjasama, toleransi, dan disiplin.
Macam-Macam Formasi Bola Voli
Reviewed by Mujiono
on
9:16 PM
Rating:
No comments: